Ok, pada postingan ketiga kali ini kita akan membahas mengenai prilaku konsumen.
Perilaku konsumen adalah proses dan aktivitas ketika seseorang berhubungan dengan pencarian, pemilihan, pembelian, penggunaan, serta pengevaluasian produk dan jasa demi memenuhi kebutuhan dan keinginan.Perilaku konsumen merupakan hal-hal yang mendasari konsumen untuk membuat keputusan pembelian. Untuk barang berharga jual rendah (low-involvement) proses pengambilan keputusan dilakukan dengan mudah, sedangkan untuk barang berharga jual tinggi (high-involvement) proses pengambilan keputusan dilakukan dengan pertimbangan yang matang.
Senin, 18 Maret 2013
Minggu, 17 Maret 2013
Penentuan Harga Permintaan dan Penawaran
Ok, jika pada postingan pertama kita telah membahas mengenai pengertian atau definisi ekonomi, masalah, dan sistem perekonomian, maka pada postingan kedua kita akan membahas mengenai Penentuan Harga Permintaan dan Penawaran.
Dalam postingan ini, terdapat beberapa pokok pembahasan antara lain adalah :
Dalam postingan ini, terdapat beberapa pokok pembahasan antara lain adalah :
Sabtu, 16 Maret 2013
Ruang Lingkup Ekonomi
Ok selamat datang di semester 4, setelah sekian lama libur, akhirnya kita masuk kuliah lagi..
ha ha ha Ok , tanpa panjang lebar, jika pada semester 3 kita telah membahas mengenai ke Organisasian maka pada kesempatan kali ini sesuai dengan judul di atas, maka kita akan melakukan pembahsasan mengenai "Ruang Lingkup Ekonomi".
Pada bagian pertama kita akan mencoba membahas, apa itu definisi dari ekonomi itu sendiri, berikut adalah beberapa definisi mengenai ekonomi dari berbagai ahli :
ha ha ha Ok , tanpa panjang lebar, jika pada semester 3 kita telah membahas mengenai ke Organisasian maka pada kesempatan kali ini sesuai dengan judul di atas, maka kita akan melakukan pembahsasan mengenai "Ruang Lingkup Ekonomi".
Pada bagian pertama kita akan mencoba membahas, apa itu definisi dari ekonomi itu sendiri, berikut adalah beberapa definisi mengenai ekonomi dari berbagai ahli :
Langganan:
Postingan (Atom)