Sabtu, 27 Oktober 2012

Ciri-ciri, Unsur dan Teori Organisasi


Baiklah pada kesempatan kali ini kita akan membahasa mengenai ciri - ciri organisasi, jika pada postingan sebelumnya kita telah membahas apa itu organisasi, maka pada postingan berikut ini, kita akan membahas antara lain adalan ciri-ciri organisasi, unsur-unsur, dan juga teori.

Baiklah pada bagianm pertama kali ini kita akan membahas apa itu ciri-ciri organisasi.
Untuk mengatakan sebuah kelompok itu adalah organisasi atau bukan tentunya harus ada ciri - ciri yang dapat dijadikan acuan apakah itu organisasi atau bukan.

Menurut saya pribadi ciri ciri organisasi yang paling umum adalah dimana terdapat sekumpulan orang, dimana didalamnya terdapat struktur kepengurusan organisasi itu sendiri, dan juga sebuah rencana kerja ataupun tugas pada setiap anggota untuk mendapatkan hasil yang ingin di tuju dari organisasi itu sendiri.

Pada postingan di atas telah membahas ciri-ciri umum organisasi , organisasi yang merupakan wadah dari berbagai orang yang bergabung dan memiliki suatu tujuan yang sama. Tentunya dalam sebuah organisasi haruslah terdapat beberapa unsur utama yang harus di miliki, antara lain adalah :

Jumat, 05 Oktober 2012

Arti Pentingnya Organisasi dan Metode

Arti Pentingnya Organisasi dan Metode


Organisasi

Pada bagian pertama kali ini saya akan membahas pengertian tentang organiasi.
Organisasi menurut saya pribadi adalah suatu kelompok yang didalamnya terdapat orang baik yang memiliki latar belakang yang sama maupun berbeda yang sama-sama mempunyai suatu tujuan ataupun pemikiran yang sama.

Berikut adalah beberapa pengertian dari organisasi :

1.Stoner mengatakan bahwa organisasi adalah suatu pola hubungan-hubungan yang melalui mana orang-orang di bawah pengarahan atasan mengejar tujuan bersama.

2.James D. Mooney mengemukakan bahwa organisasi adalah bentuk setiap perserikatan manusia untuk mencapai tujuan bersama .