Senin, 10 November 2014

Trend Telematika

Trend Telematika

Mari kita bahas topik selanjutnya yaitu trend telematika. Sebelumnya untuk kalian yang membaca ataupun menulis blog pernahkah kalian berfikir, kegiatan yang sedang kita lakukan ini, adalah hasil dari perkembangan dunia teknologi informasi (TI) yang ada. Pada saat ini perkembangan TI sangat pesat, dapat kita lihat dari meningkatnya kapasitas penggunaan media penyimpanan data, dari sekesar MB, ke GB, sampai ke TB. selian itu perkembangan hardware komputer juga berjalan dengan cepat, dengan semakin banyaknya superkomputer yang diciptakan oleh manusia untuk memnuhi kebutuhan akan komputerisasi itu sendiri.



Semua perkembangan yang ada pada saat ini dapat dipastikan akan membawa kita menuju sebuah era baru dalam kehidupan, yaitu era digitalisasi dimana dapat kita lihat bahawa dari kegiatan yag bersifat tradisional seperti mengirim surat/dokumen, kini mulai menggunakan sarana surat elektronik atau yang bisa dikenal dengan email, dari pembayaran dengan uang , menuju pembayaran dengan elektronik, semua ini akan mempermudah dalam berbagai kegiatan kita sebgai pengguna, tapi tentunya kedepan semua kecanggihan yang ada harus tetap digunakan dengan bijak, agar dapat membawa manfaat untuk semua

Tidak ada komentar:

Posting Komentar